[Skincare Review] - Klairs Essential Facial Mist Cherry Blossom & Rose
Kornelia Luciana
Wednesday, June 26, 2013
14 Comments
Puji Tuhan, aku jadi pemenang dari giveaway yang diadakan oleh Wonderullstraycat. Karena produknya dikirim oleh Wishtrend langsung dari Korea, barangnya baru datang tanggal 15 Juni kemarin di Kantor pos dan harus ditebus 116.000 >_< (kena bea cukai).
Sebenernya baru pertama kali ini aku menang giveaway International,...